Kemdikbud melalui Direktorat Jenderal Pendidikan dasar dan menengah, menjalin kerjasama dengan Kreasi Media untuk Membangun ulang seluruh sistem aplikasi e-layanan kemdikbud dan sistem informasi SPK, Aplikasi e-layanan yang terdiri dari pelayanan izin belajar siswa WNA, penyetaraan ijazah, dan penyaluran siswa Indonesia yang bisa digunakan kapan saja dan dimana saja oleh pengguna atau pemohon izin.
Sedangkan Sistem Informasi SPK adalah sistem yang mengelola perizinan untuk Satuan Pendidikan Kerjasama, serta updating laporannya per semester, untuk bisa di rekapitulasi dan menjadi laporan komprehensif